Rabu, 14 November 2018
TECHNICAL MEETING ASLAB ANGKATAN 2 TAHUN 2018 GALERI INVESTASI SYARIAH BEI UIN MALANG
TECHNICAL
MEETING ASLAB ANGKATAN 2 TAHUN 2018 GALERI INVESTASI SYARIAH BEI UIN MALANG
(9 oktober 2018)
Setelah melalui dua tahapan yakni Tes Tulis dan Tes
Wawancara, Akhirnya diadakan Technical Meeting yang berisi pengenalan dan
penentuan job desk masing-masing bagian. Pengenalan ini digunakan untuk
menjalin keakraban dan kekompakan sehingga rencana-rencana kegiatan bisa tercapai
serta masing-masing bagian akan menjalankan tugasnya dengan progress nya
masing-masing. Technical dipimpin langsung oleh Bapak Nanang selaku Direktur
GIS BEI UIN Malang dengan didampingi oleh Supervisor.
0 komentar:
Posting Komentar