GALERI INVESTASI SYARIAH BEI - UIN MALANG

Blog ini merupakan wadah informasi mengenai seluruh kegiatan Galeri Investasi Syariah BEI - UIN Malang.

Selamat Datang

KEGIATAN GIS UIN MALANG

Edukasi Pasar Modal

Edukasi Pasar Modal bertujuan untuk mengajak para generasi milenial lebih mengenal dunia investasi. Tidak hanya menabung biasa, tetapi dana tabungan kalian bisa ikut berpartisipasi dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi Indonesia.

Read More

Sosialisasi Pasar Modal

Sebagai upaya dalam mengembangkan Pasar Modal Indonesia dan meningkatkan pemahaman masyarakat akan investasi di Pasar Modal Indonesia.

Read More

Sekolah Pasar Modal

Sekolah pasar modal merupakan sarana pembelajaran masyarakat umum belajar mengenai proses perdagangan di pasar modal.

Read More

Maliki Invesment Festival

Read More

POSTINGAN

Kamis, 31 Oktober 2019

Edukasi Pasar Modal Level 2

Edukasi Pasar Modal Level 2



Telah di buka Pendaftaran Edukasi Pasar Modal Level 2 dengan Tema : “Mengenal Analisa Fundamental dan Teknikal Sebagai Dasar Pengambilan Keputusan Investasi Pasar Saham di Indonesia”
Edukasi Pasar Modal Level 2 KSPM GIS BEI UIN Maliki Malang kini hadir kembali! Edukasi kali ini lebih mengenalkan bagaiamana cara investor untuk menganalisis secara fundamental dan teknikal dari suatu perusahaan, sehingga tepat untuk mengambil keputusan dalam berinvestasi. Kegiatan ini juga diadakan sebagai bentuk ajakan kepada generasi milenial lebih mengenal dunia investasi. Tidak hanya menabung biasa, tetapi dana tabungan kalian bisa ikut berpartisipasi dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi Indonesia.

Kelas Edukasi Pasar Modal Level 2 ini hanya dibuka untuk 2 kelas saja. Dan masing-masing kelas terbatas hanya 15 kuota.

Tanggal dan Waktu :
• 5 November 2019
• 8 November 2019
Pukul 15:00 - selesai

Mau jadi Generasi Milenial yang siap membantu perekonomian Indonesia melalui investasi?

Daftar langsung klik link berikut
Atau langsung hadir keGaleri invest fe lt 3
(Nt)


Rabu, 30 Oktober 2019

Edukasi Pasar Modal Batch 38

Edukasi Pasar Modal Batch 38


Malang, 29 Oktober 2019 Galeri Investasi Syariah UIN Maulana Malik Ibrahim telah melaksanakan kegiataan Edukasi Pasar Modal yang di laksanakan 2 kali dalam satu minggu. Adapun tujuan dari kegiatan edukasi ini adalah untuk memberikan pemahaman sejak dini kepada calon investor muda mengenai pasar modal baik dari lingkungan akademisi maupun perguruan tinggi.

Kegiatan Pasar Modal Batch 38 yang bertempat di Laboratorium Galeri Investasi  Syariah UIN Malang ini di isi oleh 2 (dua) narasumber dari pihak Galeri Investasi Syariah serta di ikuti oleh peserta dari mahasiswa UIN Malang.

Materi yang di sampaikan oleh narasumber meliputi materi dasar mengenai Pasar Modal Syariah dan tata cara berinvestasi di pasar modal. 
Semoga dengan pelaksanaan kegiatan edukasi pasar modal ini dapat menambah tingkat literasi masyarakat terutama tentang pentingnya berpartisipasi dalam dunia pasar modal Indonesia untuk kemajuan dan membangun perekonomian secara bersama-sama melalui instrumen permodalan. Yuk Nabung Saham. (Nt)

Jumat, 25 Oktober 2019

Edukasi Pasar Modal Batch 37

Edukasi Pasar Modal Batch 37


Malang, 25 Oktober 2019 Galeri Investasi Syariah UIN Maulana Malik Ibrahim telah melaksanakan kegiataan Edukasi Pasar Modal yang di laksanakan 2 kali dalam satu minggu. Adapun tujuan dari kegiatan edukasi ini adalah untuk memberikan pemahaman sejak dini kepada calon investor muda mengenai pasar modal baik dari lingkungan akademisi maupun perguruan tinggi.

Kegiatan Pasar Modal Batch 37 yang bertempat di Laboratorium Galeri Investasi Syariah UIN Malang ini di isi oleh 2 (dua) narasumber dari pihak Galeri Investasi Syariah serta di ikuti oleh peserta dari mahasiswa UIN Malang.

Materi yang di sampaikan oleh narasumber meliputi materi dasar mengenai Pasar Modal Syariah dan tata cara berinvestasi di pasar modal.
Semoga dengan pelaksanaan kegiatan edukasi pasar modal ini dapat menambah tingkat literasi masyarakat terutama tentang pentingnya berpartisipasi dalam dunia pasar modal Indonesia untuk kemajuan dan membangun perekonomian secara bersama-sama melalui instrumen permodalan. Yuk Nabung Saham. (Nt)

Kamis, 24 Oktober 2019

Edukasi Pasar Modal Batch 36

Edukasi Pasar Modal Batch 36

Malang, 22 Oktober 2019 Galeri Investasi Syariah UIN Maulana Malik Ibrahim telah melaksanakan kegiataan Edukasi Pasar Modal yang di laksanakan 2 kali dalam satu minggu. Adapun tujuan dari kegiatan edukasi ini adalah untuk memberikan pemahaman sejak dini kepada calon investor muda mengenai pasar modal baik dari lingkungan akademisi maupun perguruan tinggi.

Kegiatan Pasar Modal Batch 36 yang bertempat di Laboratorium Galeri Investasi Syariah UIN Malang ini di isi oleh 2 (dua) narasumber dari pihak Galeri Investasi Syariah serta di ikuti oleh peserta dari mahasiswa UIN Malang.

Materi yang di sampaikan oleh narasumber meliputi materi dasar mengenai Pasar Modal Syariah dan tata cara berinvestasi di pasar modal.
Semoga dengan pelaksanaan kegiatan edukasi pasar modal ini dapat menambah tingkat literasi masyarakat terutama tentang pentingnya berpartisipasi dalam dunia pasar modal Indonesia untuk kemajuan dan membangun perekonomian secara bersama-sama melalui instrumen permodalan. Yuk Nabung Saham. (Nt)

Senin, 21 Oktober 2019

Kunjungan SMA MUHAMMADIYAH SURABAYA Ke Galeri Investasi Syariah UIN Malang

Kunjungan SMA MUHAMMADIYAH SURABAYA Ke Galeri Investasi Syariah UIN Malang




MALANG, 18 Oktober 2019, sekitar 80 pelajar dari SMA Muhammadiyah Surabaya melakukan kunjungan PTN ke Fakultas Ekonomi UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. Kunjungan pada Fakultas Ekonomi UIN Malang tersebut dilakukan di ruangan Laboratorium/galeri khususnya di Galeri Investasi Syariah UIN Maulana Malik Ibrahim Malang.

Kunjungan tersebut disambut hangat oleh seluruh pengurus Galeri Investasi Syariah baik dari pengurus Kelompok Studi Pasar Modal maupun Asisten Laboratorium dengan cara memberikan edukasi dasar mengenai investasi Syariah yang ada di Indonesia. Penyampaian edukasi oleh saudari Iis Nurul Liana, disampaikan dengan cara yang mudah dan menarik, sehingga para pelajar dari SMA Muhammadiyah Surabaya pun sangat antusias untuk mengikutinya.

Kunjungan tersebut didampingi oleh Dr. H. Achmad Sani Supriyanto, S.E., M.Si. selaku dosen Manajemen Sumberdaya Manusia serta wakil Dekan Fakultas Ekonomi bagian bidang kemahasiswaan dan kerjasama.


Dengan adanya kunjungan dan edukasi mengenai investasi Syariah di Galeri Investasi Syariah UIN Malang, diharapkan para pelajar SMA Muhammadiyah Surabaya mampu memahami dan menerapkan hal tersebut kedepannya.(Nt)



Jumat, 18 Oktober 2019

Edukasi Pasar Modal Batch 35

Edukasi Pasar Modal Batch 35


Malang, 18 Oktober 2019 Galeri Investasi Syariah UIN Maulana Malik Ibrahim telah melaksanakan kegiataan Edukasi Pasar Modal yang di laksanakan 2 kali dalam satu minggu. Adapun tujuan dari kegiatan edukasi ini adalah untuk memberikan pemahaman sejak dini kepada calon investor muda mengenai pasar modal baik dari lingkungan akademisi maupun perguruan tinggi.

 Kegiatan Pasar Modal Batch 35 yang bertempat di Laboratorium Galeri Investasi Syariah UIN Malang ini di isi oleh 1 (satu) narasumber dari pihak Galeri Investasi Syariah serta di ikuti oleh peserta dari mahasiswa UIN Malang.

Materi yang di sampaikan oleh narasumber meliputi materi dasar mengenai Pasar Modal Syariah dan tata cara berinvestasi di pasar modal.
Semoga dengan pelaksanaan kegiatan edukasi pasar modal ini dapat menambah tingkat literasi masyarakat terutama tentang pentingnya berpartisipasi dalam dunia pasar modal Indonesia untuk kemajuan dan membangun perekonomian secara bersama-sama melalui instrumen permodalan. Yuk Nabung Saham. (Nt)


Selasa, 15 Oktober 2019

Edukasi Pasar Modal Batch 34

Edukasi Pasar Modal Batch 34

 

Malang, 15 Oktober 2019 Galeri Investasi Syariah UIN Maulana Malik Ibrahim telah melaksanakan kegiataan Edukasi Pasar Modal yang di laksanakan 2 kali dalam satu minggu. Adapun tujuan dari kegiatan edukasi ini adalah untuk memberikan pemahaman sejak dini kepada calon investor muda mengenai pasar modal baik dari lingkungan akademisi maupun perguruan tinggi.

 Kegiatan Pasar Modal Batch 34 yang bertempat di Laboratorium Galeri Investasi Syariah UIN Malang ini di isi oleh 2 (dua) narasumber dari pihak Galeri Investasi Syariah serta di ikuti oleh peserta dari mahasiswa UIN Malang.

Materi yang di sampaikan oleh narasumber meliputi materi dasar mengenai Pasar Modal Syariah dan tata cara berinvestasi di pasar modal.
Semoga dengan pelaksanaan kegiatan edukasi pasar modal ini dapat menambah tingkat literasi masyarakat terutama tentang pentingnya berpartisipasi dalam dunia pasar modal Indonesia untuk kemajuan dan membangun perekonomian secara bersama-sama melalui instrumen permodalan. Yuk Nabung Saham. (Nt)

Jumat, 11 Oktober 2019

Edukasi Pasar Modal Batch 33

Edukasi Pasar Modal Batch 33


Malang, Galeri Investasi Syariah UIN Malang melaksanakan kegiataan Edukasi Pasar Modal yang di laksanakan 2 kali dalam satu minggu. Kegiatan edukasi bertujuan untuk memberikan pemahahaman sejak dini kepada calon investor muda dari lingkungan akademisi perguruan tinggi.

Hari Jumat, 11 Oktober 2019 kegiatan Pasar Modal Batch 33 di isi oleh 2 (dua) narasumber dari pihak Galeri Investasi UIN Malang serta di ikuti oleh peserta dari mahasiswa UIN Malang.

Materi yang di sampaikan oleh narasumber meliputi materi dasar mengenai Pasar Modal Syariah dan tata cara berinvestasi di pasar modal.

Semoga dengan pelaksanaan kegiatan edukasi pasar modal menambah tingkat literasi masyarakat terutama tentang pentingnya berpartisipasi dalam dunia pasar modal Indonesia untuk kemajuan dan membangun perekonomian secara bersama-sama melalui instrumen permodalan. Yuk Nabung Saham. (Nt)




Selasa, 08 Oktober 2019

Edukasi Pasar Modal Batch 32

Edukasi Pasar Modal Batch 32




PT Bursa Efek Indonesia (BEI) selaku regulator pasar modal Indonesia melakukan sinergitas dalam bentuk pola 3 in 1 yaitu melakukan kerjasama dengan Perguruan Tinggi dan Perusahaan Sekuritas untuk menempatkan Galeri Investasi di berbagai Perguruan Tinggi sebagai salah satu cara untuk memperkenalkan Dunia Pasar Modal sejak dini kepada lingkungan akademisi.
Galeri Investasi Syariah BEI UIN – Maliki Malang bersama PT. Indopremier Sekuritas sebagai pihak yang menjadi mitra kerja dalam pengenalan tentang pasar modal Indonesia di lingkungan kampus telah melaksanakan kegiataan Edukasi Pasar Modal yang di laksanakan 3 kali dalam satu minggu dalam. Kegiatan edukasi bertujuan untuk memberikan pemahahaman sejak dini kepada calon investor muda dari lingkungan akademisi perguruan tinggi.
Pada hari Selasa, 04 Oktober 2019 Galeri Investasi Syariah BEI UIN MALIKI Malang memberikan edukasi pasar modal Batch 32 yang di sampaikan langsung oleh pengurus Kak Vicky dan Kak Musdalifah kepada peserta yang berjumlah 11 orang tentang berbagai instrumen investasi dan dunia pasar modal Indonesia. Para peserta antusias mendengarkan dan memperhatikan materi yang disampaikan dengan aktifnya audiens memberikan pertanyaan-pertanyaan terkait investasi kepada pemateri.
Semoga dengan pelaksanaan kegiatan edukasi pasar modal menambah tingkat literasi masyarakat terutama tentang pentingnya berpartisipasi dalam dunia pasar modal Indonesia untuk kemajuan dan membangun perekonomian secara bersama-sama melalui instrumen permodalan. Yuk MARI KITA NABUNG SAHAM. (Nt)

Edukasi Pasar Modal Batch 31

Edukasi Pasar Modal Batch 31




PT Bursa Efek Indonesia (BEI) selaku regulator pasar modal Indonesia melakukan sinergitas dalam bentuk pola 3 in 1 yaitu melakukan kerjasama dengan Perguruan Tinggi dan Perusahaan Sekuritas untuk menempatkan Galeri Investasi di berbagai Perguruan Tinggi sebagai salah satu cara untuk memperkenalkan Dunia Pasar Modal sejak dini kepada lingkungan akademisi.
Galeri Investasi Syariah BEI UIN – Maliki Malang bersama PT. Indopremier Sekuritas sebagai pihak yang menjadi mitra kerja dalam pengenalan tentang pasar modal Indonesia di lingkungan kampus telah melaksanakan kegiataan Edukasi Pasar Modal yang di laksanakan 3 kali dalam satu minggu dalam. Kegiatan edukasi bertujuan untuk memberikan pemahahaman sejak dini kepada calon investor muda dari lingkungan akademisi perguruan tinggi.
Pada hari Selasa, 08 Oktober 2019 Galeri Investasi Syariah BEI UIN MALIKI Malang memberikan edukasi pasar modal Batch 31 yang di sampaikan langsung oleh pengurus Kak Vicky dan Kak Ilman kepada peserta yang berjumlah 10 orang tentang berbagai instrumen investasi dan dunia pasar modal Indonesia. Para peserta antusias mendengarkan dan memperhatikan materi yang disampaikan dengan aktifnya audiens memberikan pertanyaan-pertanyaan terkait investasi kepada pemateri.
Semoga dengan pelaksanaan kegiatan edukasi pasar modal menambah tingkat literasi masyarakat terutama tentang pentingnya berpartisipasi dalam dunia pasar modal Indonesia untuk kemajuan dan membangun perekonomian secara bersama-sama melalui instrumen permodalan. Yuk MARI KITA NABUNG SAHAM. (Nt)

HEADLINE

38 Kelas Edukasi
Telah dilaksanakan
12 Pengurus
144 Nasabah
Yang Terdaftar

KEPENGURUSAN

Muh. Nanang
Choiruddin, SE., MM
Direktur GIS BEI - UIN Malang

Mulailah menjadi jiwa investor di waktu muda.

Achmad Haris Setiawan
Ketua Aslab GIS BEI - UIN Malang

Yuk belajar berinvestasi untuk masa depan yang cerah.

Tyas Agustin S.
Wakil Ketua Aslab GIS BEI - UIN Malang

Buatlah kegiatan investasi menjadi passionmu.

Natasya Afif Adiba
Sekertaris Aslab GIS BEI - UIN Malang

Mulailah membangun kebiasaan berinvestasi di pikiran anda.

Hikma Dwi Sulistyo N.
Bendahara Aslab GIS BEI - UIN Malang

Investasi merupakan jalan keluar untuk melawan inflasi.

Vicky Alvian Okta M.
Ketua KSPM UIN Malang

Millenial harus melek investasi.

Iis Nurul Liana.
Wakil Ketua KSPM UIN Malang

Elsa Yunita Dewi
News Redaction (NR) KSPM UIN Malang

Musdhalifah
Customer Service (CS) KSPM UIN Malang

Faiqur.
Analysis and Research Development (ARC) KSPM UIN Malang

Muzanni
Layout Design (LD) KSPM UIN Malang

Moh Ilman Rofiush S.
Layout Design (LD) KSPM UIN Malang

OUR PARTNERS

Contact

Tentang Kami

Galeri Investasi Syariah BEI – UIN Maliki Malang adalah salah satu Galeri Investasi Syariah dibawah naungan Bursa Efek Indonesia dan salah satu unit dibawah Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang yang dikelola oleh Fakultas Ekonomi. Galeri Investasi Syariah BEI – UIN Maliki Malang didirikan pada tahun 2008, merupakan salah satu unit penunjang di Fakultas Ekonomi yang memberikan pelayanan data, informasi, dan sosialisasi terkait dengan perkembangan Pasar Modal Indonesia, khususnya Pasar Modal Syariah untuk kalangan umum, akademisi, maupun profesional yang berada di sekitar UIN Maliki Malang.

Jam Kerja:

Senin - Jumat pukul 08.00 - 16.00

Phone:

+62 898-0512-807